Lirik Bunga Mawar Novia Kolopaking
Novia Kolopaking - Bunga Mawar
Di tamanku tumbuh bunga mawar
Kini sedang menyambut kuncupnya
Kunantikan dengan sabar hati
bilakah kuncup mengembang
*
Ingin hati memetik bunganya
Kan kusunting sebagai hiasan
Bunga mawar harum dan rupawan
perhiasan putri khayangan
#
Oh bunga mawar
lekaslah mengembang
Kuingin memetik dikau
Berapa lama
ku harus menunggu
Tak sabar rasa hatiku
(ulangi #)
(ulangi *,#)
(ulangi #)
Di tamanku tumbuh bunga mawar
Kini sedang menyambut kuncupnya
Kunantikan dengan sabar hati
bilakah kuncup mengembang
*
Ingin hati memetik bunganya
Kan kusunting sebagai hiasan
Bunga mawar harum dan rupawan
perhiasan putri khayangan
#
Oh bunga mawar
lekaslah mengembang
Kuingin memetik dikau
Berapa lama
ku harus menunggu
Tak sabar rasa hatiku
(ulangi #)
(ulangi *,#)
(ulangi #)
0 komentar:
Posting Komentar