Lirik Terbuka Tirai Jendela Cintaku - Farid Harja
Album : Terbuka Tirai Jendela Cintaku
Buah hati bagaikan apel
Disajikan untuk dicoba
Aromanya warnanya rasa rindu
tanda kasih pengupasnya
Bila bunga telah merekah
Terbang tinggi burung merpati
Bila bibir telah merekah
Sejuk Hati terbawa mimpi
Terbuka tirainya jendela cintaku
Terbangkan dirinya sejauh khayalmu
Terbuka tirainya jendela cintaku
Terbangkan dirinya sejauh khayalmu
Dia datang dan perlahan
menghanyutkan kalbu
0 komentar:
Posting Komentar